Kemah Pemuda Pesisir Internasional 2024

Mengusung tema “Lestarikan Penyu, Menjaga Laut, dan Selamatkan Bumi,” Kemah Pemuda Pesisir Internasional Tahun 2024 akan diadakan selama 4 hari 3 malam di Bumi Perkemahan JS RESORT, Kec. Paloh. Acara ini akan dihadiri oleh peserta dari Indonesia, Malaysia, Brunei, Singapura, dan Filipina, menjadikannya wadah pertemuan bagi pemuda dari berbagai negara untuk bersatu dalam misi pelestarian … Read more

Latihan Kepemipinan dan Administrasi UKM Pramuka Mahasiswa Universitas Tanjungpura 2024

Kegiatan seperti Latihan Pengembangan Kepemimpinan (LPK) dirancang untuk meningkatkan kemampuan kepemimpinan anggota. Dalam pelatihan ini, peserta mendapatkan materi dari para ahli di bidangnya, termasuk manajemen kepemimpinan dan administrasi, yang membantu mereka memahami aspek-aspek penting dalam mengelola organisasi. Melalui pelatihan ini, anggota diharapkan dapat menghadapi tantangan dengan lebih percaya diri dan siap untuk mengambil peran aktif … Read more

Kompetisi Esai Dies Natalis Himagron Universitas Sultan Ageng Tirtayasa Ke-22 Tahun 2024

Kompetisi Esai pada acara Dies Natalis Himagron Universitas Sultan Ageng Tirtayasa Ke-22  ini ditujukan untuk seluruh Mahasiswa aktif dalam mengembangkan minat dan bakat serta potensi dalam bidang menulis karya ilmiah. Perlombaan ini dilaksanakan pada tanggal 23-25 November 2024 dengan tujuan untuk meningkatkan dan menguji kreatifitas serta pemahaman mahasiswa dalam menyampaikan pengetahuannya secara tulis yang berkaitan … Read more

Academic and Creative Art Competition 2024, Kategori Penelitian Ilmiah

Academic and Creative Art Competition 2024 merupakan suatu kegiatan multi-event yang dirancang sebagai platform untuk mengembangkan minat dan bakat mahasiswa dan mahasiswi se-Indonesia dalam bidang akademik dan seni. Acara ini mencakup berbagai kompetisi lomba yang menawarkan wadah bagi generasi muda untuk mengekspresikan ide dan inovasi mereka. Kompetisi ini tidak hanya fokus pada aspek akademik, tetapi … Read more