Lomba Menulis Artikel Populer Tingkat Nasional 2023
Lomba Menulis Artikel Populer Tingkat Nasional 2023 merupakan lomba yang diadakan oleh Gerakan Indonesia dan Dunia 2050 dengan dukungan dari Institut Hijau Indonesia dan Indonesian Center for Environmental Law (ICEL). Lomba ini mengangkat tema “Impian Orang Muda untuk Indonesia dan Dunia 2050” dengan lima topik penulisan yang terdiri dari: keadilan sosial dan ekologi; lingkungan hidup … Read more