Tim Universitas Tanjungpura meraih Juara 2 pada kegiatan LKTI Andalas Penalaran Fair x Simposium Nasional 2023 yang diselenggarakan di Universitas Andalas, Padang. Kegiatan ini merupakan kolaborasi antara UKM Penalaran Universitas Andalas (Andalas Penalaran Fair) dan Ikatan Lembaga Penalaran dan Penelitian Mahasiswa Indonesia (Simposium Nasional). Kegiatan Simposium Nasional sendiri merupakan kegiatan perlombaan karya tulis ilmiah antar UKM keilmiahan se Indonesia. Tim perwakilan Universitas Tanjungpura yang terdiri dari Taufiqurahman (Fakultas Pertanian), Febrina Feby (Fakutas Pertanian), dan Syafira Nur Rahma (Fakultas Teknik) juga merupakan anggota aktif UKM PP LISMA UNTAN. Selain meraih juara kedua pada ajang tersebut, perwakilan Universitas Tanjungpura sekaligus perwakilan UKM PP LISMA UNTAN juga memperkenalkan kebudayaan Kalimantan Barat melalui penampilan budaya oleh masing-masing tim.
- Nasional
- ≥ 21 PTN / Negara
- Kelompok
- 25 Tim
- Rekap Data Simkatmawa Taufiq
- Juara II
- 03/11/2023
- 07/11/2023
-
- png2pdf-min
- Surat Tugas LKTI Andalas
- https://www.instagram.com/p/CwPINsCvoMW/?utm_source=ig_web_copy_link&igshid=ODhhZWM5NmIwOQ==