Adventure dan Bakti Sosial 2023

Adventure dan Bakti Sosial merupakan program kerja yang dilaksanakan setiap tahunnya dan menjadi tahap awal bagi mahasiswa baru yang ingin menjadi anggota Sarang Semut. Dalam kegiatan ini para calon anggota mengikuti berbagai tahap hingga sampai pada puncak kegiatan yaitu Adventure dan Bakti Sosial. Sebelum para calon anggota berangkat di lokasi kegiatan mereka telah mempersiapkan pementasan seni yang terdiri dari musik, tari dan teater. 24 – 26 Februari 2023

Leave a Comment