Usaha kreatif digital – papon.id
Papon Indonesia atau Papon.id adalah aplikasi media konten interaktif untuk mempromosikan Pariwisata dan bisnis lokal yang ada di Pontianak. Usaha ini digawangi oleh mahasiswa lintas fakultas yaitu FT Informatika, FEB dan FKIP. Papon baru saja melaunching produk mereka di Jakarta, tepatnya di Pacific Place Jakarta. Papon telah menjalin kerjasama dengan berbagai pihak antara lain dinas … Read more