Temu Wicara Kenal Medan (TWKM) X Mahasiswa Pencinta Alam Tingkat Perguruan Tinggi Se-Kalimantan Barat dilaksanakan di lima (5) tempat di Kabupaten Sambas yaitu Kampus Politeknik Negeri Sambas, Desa Temajuk, Tanjung Dato’, dan Sungai Belacan Desa Sebubus pada tanggal 15-20 Agustus 2022 yang diselenggarakan oleh MAPALA Politeknik Negeri Sambas. Kegiatan TWKM se-Kalimantan Barat ke X dihadiri oleh 6 organisasi MAPALA dari Perguruan Tinggi di Kalimantan Barat.
- Melaksanakan kegiatan pendidikan norma, etika, pembinaan karakter, dan soft skills mahasiswa
- Bekerjasama dengan stakeholder di luar Perguruan Tinggi
- Laporan TWKM DAERAH
- FOTO LOKASI 1 BALAI DESA TEMU WICARA